Rabu 02 Jul 2014 22:10 WIB

Masih Banyak Transaksi dengan Dolar di Pelabuhan

Rep: Meilani Fauziah/ Red: Maman Sudiaman
Dolar AS
Foto: Republika/Prayogi
Dolar AS

EKBIS.CO, JAKARTA -- Pemerintah bakal menindak tegas siapapun yang masih nekat menggunakan mata uang selain rupiah di pelabuhan. Sosialisasi akan dilakukan selama tiga bulan ke depan.

Meteri Koordinator Bidang Perekonomian, Chairul Tanjung atau CT memastikan sanksi pidana bagi pelanggar peraturan ini. Sanksi ini sudah tercantum dalam undang-undang.

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement