Selasa 04 Jun 2024 09:36 WIB

IHSG pada Selasa Dibuka Menguat 34,89 Poin

Penguatan Indeks dipicu kenaikan saham BBRI dan perbankan lainnya.

Rep: Antara/ Red: Erik Purnama Putra
Layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Saham Indonesia (BEI).
Foto: Republika/Prayogi
Layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Saham Indonesia (BEI).

EKBIS.CO,  JAKARTA -- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa (4/6/2024) pagi WIB, dibuka menguat 34,89 poin atau 0,50 persen ke posisi 7.071,08. Sementara itu, kelompok 45 saham unggulan atau Indeks LQ45 naik 7,45 poin atau 0,84 persen ke posisi 895,73.

Penguatan Indeks dipicu kenaikan saham BBRI dan perbankan lainnya. Hal itu setelah sepekan kemarin, BBRI dan perbankan lainnya mengalami penurunan.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement