Ahad 17 Jan 2021 17:20 WIB

Mitratel Berencana Masuk Bursa Saham Tahun Ini

Proses IPO akan dilakukan dengan tetap memperhatikan kondisi pasar modal.

Rep: Muhammad Nursyamsi/ Red: Nidia Zuraya
Mitratel. Ilustrasi

Sembari menunggu proses IPO terjadi, Andi menyampaikan, Mitratel kini tengah merampungkan pengalihan kepemilikan menara dari entitas anak Telkom lainnya yakni PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel). Telkomsel telah melepas kepemilikannya atas 6.050 menara telekomunikasi kepada Mitratel dengan nilai sebesar Rp 10,3 triliun.

"Terkait jumlah menara, setelah merampungkan proses akuisisi 6.050 menara dari Telkomsel, Mitratel akan memiliki sekitar 22 ribu menara," kata Andi.

Andi mengatakan tujuan pengalihan menara ini untuk penataan portofolio dalam Telkom Group sehingga Telkomsel dapat lebih fokus untuk pengembangan core business dan dan di saat yang sama Mitratel juga akan memiliki skala bisnis dan fundamental yang lebih kuat.

 

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement